Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Panduan Lengkap Windows 8
Windows 8 adalah sistem operasi revolusioner dan pertaruhan terbesar dari Microsoft yang mencoba membawa kembali kejayaan Windows yang mulai hilang. Sistem operasi ini membawa perubahan yang sangat signifikan dalam hal antarmuka (interface) dan juga cara pemakaian.
Pada versi ini, Anda tidak akan menemukan lagi tombol Start yang ternyata telah digantikan dengan sebuah layar desktop tersendiri yang mempunyai dunianya sendiri. Dan, oh, ternyata tombol shutdown juga menghilang yang membuat banyak orang kebingungan mematikan komputernya.
Buku ini tidak hanya membahas operasi dasar dunia baru windows 8 yaitu dunia Desktop dan Star Screen, namun juga membahas berbagai persoalan, optimasi penggunaan sampai tips dan trik Windows 8:
- Penggunaan Desktop dan Start Screen, Instalasi dan Konfigurasi System
- Membuat shortcut shutdown CS di start screen, konteks menu & winxmenu
- Membuat start menu ala XP dan Seven serta tombol start pribadi
- Booting windows tanpa melalui start screen
Dan masih banyak lagi pembahasan menarik lainnya. Buku ini sangat cocok bagi Anda pengguna pemula maupun yang sudah mahir. Karena di windows 8 semuanya adalah pemula, bahkan untuk mematikan komputer sekalipun kita harus belajar kembali.
Ketersediaan
PCT2/2014/PPT/6007 | 005.26 BOW p | My Library (Jaringan) | Tersedia |
PCT2/2014/PPT/6006 | 005.26 BOW p | My Library (Jaringan) | Tersedia |
PCT2/2014/PPT/6005 | 005.26 BOW p | My Library (Jaringan) | Tersedia |
PCT2/2014/PPT/5928 | 005.26 BOW p | My Library (Jaringan) | Tersedia |
PCT2/2014/PPT/5918 | 005.26 BOW p | My Library (Jaringan) | Tersedia |
PCT2/2014/PPT/5889 | 005.26 BOW p | My Library (Jaringan) | Tersedia |
PCT2/2014/PPT/5926 | 005.26 BOW p | My Library (Jaringan) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
005.26 BOW p
|
Penerbit | Jasakom : Jakarta., 2013 |
Deskripsi Fisik |
327 hlm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-979-1090-73-5
|
Klasifikasi |
005.26
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Eri Wibowo
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain