Image of Network Information Service

Text

Network Information Service



Sejak lahirnya sistem operasi Unix, komputer tidak lagi digunakan sebagai mesin yang hanya dapat membantu pekerjaan-pekerjaan pribadi seorang pemakai. Pekerjaan yang bersifat personal yang dilakukan secara stand alone ini dirasakan sudah tidak optimal jika terdapat banyak personal komputer dalam sebuah jaringan kelompok kerja (workgroup)

Oleh karena itu dengan kemajuan teknologi sistem informasi, khususnya di bidang teknologi jaringan komputer, telah dapat menempatkan komputer sebagai mesin terminal yang dapat melakukan tukar menukar data (data sharing) secara optimal

Buku ini menerangkan teknik mengoptimalkan kerja jaringan komputer lokal intranet yang menggunakan Unix sebagi sistem operasi dan TCP/IP sebagai protocol. Selain itu dengan memanfaatkan salah satu teknologi sistem informasi NIS (Yellow Page) ini, pekerjaan seorang superuser (root) dapat dipermudah sehingga waktu dan tenaga yang diperlukan dapat lebih dihemat.


Ketersediaan

PCT/2006/PPT/0407004.65 HER nMy Library (Jaringan)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
004.65 HER n
Penerbit PT Elex Media Komputindo : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-20-0009-7
Klasifikasi
004.65
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this