Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Panduan Microsoft Excel Akuntansi
Buku Microsoft Excel Akuntansi untuk pelajar SMK, mahasiswa dan umum ini sangat sederhana, dalam buku ini dijelaskan dari mulai jurnal umum, rugi-laba sampai dengan neraca. Di bagian awal dijelaskan mengenai pengertian akuntansi secara umum, kemudian dibahas mengenai Excel 2013 dan seterusnya.
Buku Microsoft Excel Akuntansi ini berisikan teknik pembuatan aplikasi pembukuan sederhana berbasis Microsoft Excel 2013 dan penggunaannya. Dibahas secara lengkap dengan menggunakan bahasa yang mudah dicerna juga disertai dengan gambar, sehingga akan memudahkan pembaca untuk memahami isi dan penerapannya dalam praktek.
Karena buku ini merupakan buku aplikatif yang bisa digunakan oleh siapapun termasuk yang baru menggunakan Microsoft Excel 2013, maka buku ini diberi judul Panduan Belajar Microsoft Excel Akuntansi. Buku ini sangat cocok untuk berbagai kalangan seperti pelajar, mahasiswa dan umum yang tertarik dan membutuhkan.
Penggunaan Microsoft Excel sebagai dasar, juga pemakaian link—link tertentu, menjadikan aplikasi ini dapat berjalan secara otomatis, mudah dipahami dan diterapkan oleh para penggunanya. Selain itu, aplikasi ini pun dapat disesuaikan dengan kebutuhan para pengguna. Selain itu, buku ini bISA dipakai mulai dari Microsoft Excel 2007 sampai dengan Microsoft Excel 2013.
Ketersediaan
PCT2/2013/PPT/5322 | 005.5 TUT p | My Library (Akuntansi) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
005.5 TUT p
|
Penerbit | Datakom : Jakarta., 2013 |
Deskripsi Fisik |
14 x 21 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-9089-10-3
|
Klasifikasi |
005.5
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Tutang,MM
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain