Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
cara Mudah Bikin Standard Operating Procedure
Seberapa penting menyusun SOP (Standard Operating Procedure)?
Apakah SOP (Standard Operating Procedure) harus disusun dari AZ?
Apakah SOP (Standard Operating Procedure) harus disusun sebelum atau sesudah memulai usaha?
Banyak orang yang tidak tahu SOP (Standard Operating Procedure) itu apa. Bahkan, pelaku usaha yang sudah puluhan tahun menjalankan usahanya tidak tahu apa itu SOP (Standard Operating Procedure). Banyak orang menganggap bahwa membuat SOP (Standard Operating Procedure) itu sulit dan rumit. Buku ini hadir guna membantu Anda para pelaku usaha untuk membuat SOP (Standard Operating Procedure) dengan tepat dan benar. Anda akan dipandu untuk menyusun SOP (Standard Operating Procedure) mulai dari perencanaan, penyusunan, pengaplikasian, hingga pengevaluasian. Saatnya Anda menjadi pengusaha sukses dengan SOP (Standard Operating Procedure) yang bisa disesuaikan dengan karakter dan jenis usaha Anda.
Ketersediaan
PCT2/2016/PPT/6476 | 620 SUR c | My Library (Non Komputer) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
620 SUR c
|
Penerbit | Medpess : Yogyakarta., 2013 |
Deskripsi Fisik |
180 hlm.,14 x 20 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-911-285-0
|
Klasifikasi |
620
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain