Image of Petualangan Bahasa C

Text

Petualangan Bahasa C



Bahasa C merupakan salah satu bahasa pemrograman yang secara de facto telah diakui sebagai bahasa standar pemrograman. Bahasa C digolongkan dalam bahasa tingkat tinggi dari segi mudahnya dipahami manusia. Semakin tinggi tingkat bahasa pemrograman akan semakin mudah bahasa pemrograman tersebut diakses manusia.

Buku Petualangan Bahasa C mencoba menelusuri penerapan bahasa C untuk berbagai keperluan. Kasus-kasus yang diberikan cukup lengkap, mulai dari penerapan dalam kehidupan sehari-hari sampai pada penerapannya di bidang teknis dan grafis. Buku ini berisi programprogram praktis siap pakai, bukan pelajaran dasar ten tang bahasa C.


Ketersediaan

PCT2/2009/PPT/2294005.133 JAS pMy Library (Pemrograman)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
005.133 JAS p
Penerbit Andi : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
246 hlm ; 14 x 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-731-753-6
Klasifikasi
005.133
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this