Image of Buku pintar linux bash scripting untuk administrasi sistem linux

Text

Buku pintar linux bash scripting untuk administrasi sistem linux



Shell merupakan penterjemah perintah (command intepreter) yang menjadi interface user dan kernel dan sekaligus juga berfungsi sebagai intepreter, dimana user bisa membuat dan menjalankan program sendiri. Selain sebagai interface dengan user, shell juga digunakan sebagai interface antara utilitas dan kernel, sehingga kebanyakan konfigurasi sistem dilakukan ditingkat shell, untuk itu penguasaan terhadap shell cukup membantu dalam mendalami sistem operasi linux. Pemrograman shell merupakan dasar penguasaan administrasi sistem linux, sehingga sangat dianjurkan bagi pengguna linux untuk mengerti pemrograman shell. Buku ini menjelaskan penggunaan shell dengan bash baik sebagai command intepreter maupun sebagai intepreter untuk melakukan administrasi sistem linux.


Ketersediaan

PCT2/2013/PPT/4776005.43My Library (Pemrograman)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
005.43
Penerbit Elex Media Komputindo : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-20-4016-1
Klasifikasi
005.43
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this