Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Aplikasi Desain Grafis Untuk Periklanan Dilengkapi Sampel Iklan Terbaik Kelas Dunia
Buku Aplikasi Desain Grafis untuk Periklanan ini memberikan gambaran bagaimana membuat desain grafis periklanan kelas dunia. Buku ini ditulis karena belum ada buku teks bahasa Indonesia tentang Aplikasi Desain Grafis untuk Periklanan yang berkelas dunia. Buku yang memuat berbagai aplikasi desain grafis periklanan yang memenangkan beberapa penghargaan dunia ini diharapkan dapat berguna bagi para manajer, pemasar, analis sistem, pemakai komputer, mahasiswa, atau orang yang berminat dalam bidang periklanan, atau lebih luas lagi pada bidang pemasaran maupun bidang komunikasi visual. Dengan memiliki buku ini Anda akan segera dapat membuat Aplikasi Desain Grafis untuk Periklanan yang berkelas dunia. Buku ini membahas pokok-pokok: - Periklanan - Definisi dan Elemen Dasar Desain Grafis - Prinsip Dasar Desain Grafis dan Manipulasi Ruang - Mendesain Kata, Logo, Gambar Bermakna, Relasi Tanda, Simbol, dan Layout - Aplikasi Desain Grafis pada Strategi Kreatif Periklanan - Aplikasi Desain Grafis pada Eksekusi Pesan Iklan.
Ketersediaan
PCT2/2009/PPT/1758 | 004.21 SUY a | My Library (Desain) | Tersedia |
PCT2/2009/PPT/2372 | 004.21 SUY a | My Library (Desain) | Tersedia |
PCT2/2015/PPT/6244 | 004.21 SUY a | My Library (Desain) | Tersedia |
PCT2/2009/PPT/1759 | 004.21 SUY a | My Library (Desain) | Tersedia |
PCT2/2009/PPT/2246 | 004.21 SUY a | My Library (Desain) | Tersedia |
PCT2/2016/PPT/6713 | 004.21 SUY a | My Library (Desain) | Tersedia |
PCT2/2014/PPT/5905 | 004.21 SUY a | My Library (Desain) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
004.21 SUY a
|
Penerbit | Andi : Yogyakarta., 2004 |
Deskripsi Fisik |
xiv + 158 hlm,16 x 23 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9797313999
|
Klasifikasi |
004.21
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
M. Suyanto
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain