Image of Perancangan dan Implementasi Sistem Basis data

Text

Perancangan dan Implementasi Sistem Basis data



Buku yang berjudul Perancangan Sistem Basis Data ini menjawab kelangkaan buku yang membahas secara konseptual sistem basis data serta pengelolaannya. Buku lainnya, kalaupun ada, hanya membahas analisis dan perancangan basis data: pemodelan basis data dengan ERD, kemudian melakukan pemetaan (mapping) normalisasi atas tabel-tabel yang dihasilkannya. Buku Sistem Basis Data ini mencoba melakukan hal yang lebih jauh. Buku ini mencoba mengaitkan proses penciptaan basis data dengan tahapan pengembangan sistem secara keseluruhan yang secara umum disebut System Development Life Cycle (SDLC); mencakup tahapan perencanaan, analisis, perancangan, implementasi, serta pemeliharaan (dengan penekanan pada perancangan).


Ketersediaan

PCT2/2014/PPT/5985005.133 ADI PMy Library (Pemrograman)Tersedia
PCT2/2014/PPT/5832005.133 ADI PMy Library (Pemrograman)Tersedia
PCT2/2014/PPT/5997005.133 ADI PMy Library (Pemrograman)Tersedia
PCT2/2014/PPT/5471005.133 ADI PMy Library (Pemrograman)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
005.133 ADI P
Penerbit Andi Publisher : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
xxvi + 598 hlm, 19 X 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789792926095
Klasifikasi
005.133
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this