Image of Akuntansi Pajak Penghasilan

Text

Akuntansi Pajak Penghasilan



Buku ini membahas konsekuensi penerapan Undang-Undang Nomor 36 tahun 2008 tentang, Perubahan Keempat atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1983 tentang Pajak Penghasilan. Pembahasan dilakukan dengan menggunakan perspektif IFRS sebagai standar akuntansi keuangan yang akan digunakan di Indonesia pada masa yang akan datang dengan mencoba memberikan gambaran-gambaran permasalahan pencatatan dan pelaporan yang mungkin dihadapi oleh manajemen perusahaan.

Materi pembahasan meliputi:
Bab 1: Perkembangan Akuntansi Pajak Penghasilan
Bab 2: Pencatatan dan Pelaporan Pajak Kini
Bab 3: Pencatatan dan Pelaporan Pajak Tangguhan
Bab 4: Pelaporan Ketidakpastian Posisi Perpajakan
Bab 5: Pelaporan Keuangan Interim Pajak Penghasilan
Bab 6: Pelaporan Efek Pajak Tangguhan Transaksi Penggabungan Usaha
Bab 7: Pelaporan Perpajakan pada Laporan Keuangan Konsolidasi
Bab 8: Pelaporan Efek Perpajakan Revaluasi Aktiva Tetap
Bab 9: Pelaporan Efek Perpajakan Transaksi dengan Pihak yang Memiliki Hubungan Istimewa


Ketersediaan

PCT2/2010/PPT/3092657.46 MAR aMy Library (Akuntansi)Tersedia
PCT2/2010/PPT/2960657.46 MAR aMy Library (Akuntansi)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
657.46 MAR a
Penerbit Graha Ilmu : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
x+ 162 hlm, 1 jil.; 23 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-756-487-2
Klasifikasi
657.46
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this