Image of AutoCad 2015 2 & 3 Dimensi

Text

AutoCad 2015 2 & 3 Dimensi



Buku ini sangatlah unggul jika dibandingkan dengan buku-buku lain yang pada umumnya hanya memberikan teori-teori saja dan sangat sedikit contoh kasus yang diberikan langkah menggambarnya. Malah langkah untuk menggambarnya pun sulit diikuti karena tidak detail dalam memberi penjelasannya.
Selain itu, dalam buku ini diberikan pula contoh gambar yang sangat banyak, baik gambar 2 dimensi maupun gambar 3 dimensi yang dilengkapi dengan langkah menggambar yang sangat ringkas dan sistematis.
Dalam mempelajari buku ini sebaiknya sebelum lanjut ke materi 3 dimensi, maka sebaiknya kuasai terlebih dahulu materi 2 dimensi secara menyeluruh agar semakin mempermudah dalam menggambar objek 3 dimensi yang lebih kompleks atau gambar yang tingkat kesulitannya lebih tinggi.


Ketersediaan

PCT2/2016/PPT/6568004.21 MHD aMy Library (Desain)Tersedia
PCT2/2016/PPT/6551004.21 MHD aMy Library (Desain)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
004.21 MHD a
Penerbit Informatika : Palasari 82 Bandung.,
Deskripsi Fisik
684 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-1514-94-8
Klasifikasi
004.21
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this