Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
PENYUSUNAN dan ANALISIS Laporan Keuangan Pemerintah Daerah
Buku ini dimaksudkan untuk memperluan wawasan bagi masyarakat akan pentingnya penyusunan laporan keuangan dan bagaimana membuat analisis terhadap laporan keuangan pemerintah daerah. Dengan demikian, diharapkan penerapan good governance dalam pengelolaan keuangan pemerintah daerah dapat terlaksana dengan baik dan benar. Buku ini juga bermanfaat bagi para eksekutif agar bisa menyajikan laporan keuangan yang berkualitas dan melakukan analisis terhadap angka-angka yang tersaji di dalamnya. Laporan keuangan yang baik dapat menyampaikan keadaan nyata yang di hadapi suatu daerah. Berdasarkan itu, eksekutif dapat memberi saran dan pendapat yang tepat dan menyiapkan alternatif pemecahan masalah. Bahkan anggota legislatif juga mempelajari buku ini agar bisa melakukan analisis terhadap laporan keuangan yang disajikan oleh eksekutif sehingga fungsi pengawasan terhadap kinerja keuangan daerahnya berlangsung efektif.
Ketersediaan
PCT/2006/PPT/1060 | 657.3 GEO p | My Library (Akuntansi) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
657.3 GEO p
|
Penerbit | Andi : Yogyakarta., 2005 |
Deskripsi Fisik |
68 hlm., 16x23 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-731-716-1
|
Klasifikasi |
657.3
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Gede Edy Prasetya
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain